SISTEM RELIGI MASYARAKAT BALI KUNO BERDASARKAN KEBERADAAN SITUS KEAGAMAAN DI DAS PAKERISAN TAMPAKSIRING

Authors

  • I Kadek Edi Palguna1 Sekolah Tinggi Agama Hindu Negeri Mpu Kuturan Singaraja Author
  • Kadek Yogi Prabhawa Sekolah Tinggi Agama Hindu Negeri Mpu Kuturan Singaraja Author

Keywords:

sistem religi, situs keagamaan, DAS Pakerisan.

Abstract

Daerah Aliran Sungai Pakerisan Tampaksiring merupakan salah satu situs penting di Bali dengan
banyaknya tinggalan arkeologi yang terdapat di dalamnya. Salah satu yang menarik untuk diketahui ialah
terkait dengan keberadaan situs tersebut yang memiliki kaiatan erat terhadap sistem religi pada Masa Bali
Kuno. Metode penelitian yang digunakan ialah pendekatan penelitian kualitatif, dilakukan mulai tahap
pengumpulan data primer dan skunder dengan observasi berbagai sumber data. Data kemudian dianalisis
menggunakan teori sistem religi dan penarik kesimpulan disajikan dalam bentuk deskriptif. Hasil penelitian
menunjukan di DAS Pakerisan Tampaksiring terdapat 8 situs keagamaan yang tersebar di sepanjang hulu
hingga hilir wilayah Tampaksiring. Berdasarkan analisa tinggalan arkeologi didalamnya, masing-masing
situs menunjukan karakter dan alirannya yang terdiri dari seperti sekarang agama Hindu dan Budha.

Downloads

Published

2024-12-26

Issue

Section

Articles

How to Cite

SISTEM RELIGI MASYARAKAT BALI KUNO BERDASARKAN KEBERADAAN SITUS KEAGAMAAN DI DAS PAKERISAN TAMPAKSIRING. (2024). Widya Dana: Jurnal Penelitian Ilmu Agama Dan Kebudayaan, 1(2), 171-180. https://journal.mpukuturan.ac.id/index.php/widyadana/article/view/469

Similar Articles

1-10 of 21

You may also start an advanced similarity search for this article.